Assalamuallaikum Wr. Wb,
Salam Sejahtera,

Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.


H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat

  • Sekda Amril Pimpin Rakor Finalisasi Doku...

    Langkat -  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Langkat Amril, S.Sos, M.AP memimpin Rapat Koordinasi Finalisasi Dokumen Rencana Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pasca Bencana (R3P) di wilayah Kabupaten Langkat. Rapat tersebut berlangsung di Ruang Pola Kantor Bupati Langkat, Kamis (22/1/2026). Rakor ini dilaksanakan sebagai tindak lanjut penanganan bencana hidrometeor....

  • Bupati Langkat Syah Afandin Lantik Pengu...

    Stabat -  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH bersama Wakil Bupati Langkat Tiorita Br. Surbakti, SH menghadiri sekaligus melantik Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Langkat (HIMALA) periode 2025–2027. Pelantikan akbar tersebut berlangsung di Jentera Malay, Rumah Dinas Bupati Langkat, Kamis (22/1/2026). Bupati Langkat selaku Ketua Dewan Pembina HIMALA secara resmi melantik Wahyu Hidayah, SH sebagai ....

  • Syah Afandin Salurkan ZIS Baznas dan Ban...

    Stabat -  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH menyalurkan Zakat, Infak, dan Sedekah (ZIS) Triwulan I Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Langkat Tahun 2026 sekaligus mendistribusikan bantuan bagi siswa/i terdampak banjir di wilayah Langkat Hilir. Kegiatan tersebut berlangsung di Jentera Malay Rumah Dinas Bupati Langkat, Stabat, Rabu (21/1/2026), dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Langkat k....

  • Bupati Langkat Dorong Optimalisasi PAD L...

    Stabat -  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH menegaskan komitmen Pemerintah Kabupaten Langkat dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) melalui penguatan tata kelola berbasis data. Hal tersebut ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara Pemkab Langkat dan Kantor Pertanahan Kabupaten Langkat tentang pengintegrasian data pertanahan dengan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan ....

  • Sekda Amril Pimpin Rakor Finalisasi Dokumen R3P Pasca Bencana Banjir Langkat

  • Bupati Langkat Syah Afandin Lantik Pengurus Besar HIMALA Periode 2025–2027

  • Syah Afandin Salurkan ZIS Baznas dan Bantuan Siswa Terdampak Banjir

  • Bupati Langkat Dorong Optimalisasi PAD Lewat Integrasi Data Pertanahan dan Pajak Daer

BUPATI

H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat

GPR KOMDIGI
BERITA TERBARU
+ INDEXS BERITA

05 Maret 2021 - 17:09:12 WIB

Do'a Senjata Kaum Mukminin, Zulfahri: Mari Do'akan Bupati Untuk Melawan Fitnah

Langkat, (Diskominfo) Doa adalah senjata kaum mukmin.  Mayakini sabda Rasullulah itu, Yayasan Majelis Dzikir Sulukul Auliya Sukapura Teluk Aru, menggelar dzikir dan doa bersama, di Kelurahan Ta....

baca selengkapnya

05 Maret 2021 - 15:05:14 WIB

Masyarakat Karang Rejo, Do'akan Bupati "Sukses Jalankan Program Sampai Akhir Jabatan"

Langkat, (Diskominfo) Berbagai elemen masyarakat Desa Karang Rejo Kecamatan Stabat berkumpul, menggelar dzikir dan doa bersama, di Mesjid At-Taqwa Dusun Serba Guna, Desa Karang Rejo, Stabat, Kamis ....

baca selengkapnya

03 Maret 2021 - 16:00:38 WIB

Bupati Langkat Tandatangani MPP Tahun 2021

Jakarta, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melakukan Penandatanganan Komitmen Penyelenggaraan Mal Pelayanan Publik (MPP) Tahun 2021. Penandatanganan, melalui Sekdakab Langkat dr. H. ....

baca selengkapnya

03 Maret 2021 - 14:00:09 WIB

Bupati Menerima Hadiah, Tanjak Mahkota Warisan

Stabat, (Diskominfo) Pengurus Besar Majlis Belia Negeri (PB MBN) Langkat menghadiahkan Tanjak Mahkota Alam, kepada Bupati Langkat Terbit Rencana PA, di Rumdis Bupati Langkat, Stabat, Selasa (2/3/20....

baca selengkapnya

03 Maret 2021 - 09:00:06 WIB

Ratusan Masyarakat Sirapit Siap Dukung Bupati, Berantas Narkoba

Stabat, (Diskominfo) Bak air yang terus mengalir. Begitulah ungkapan yang tepat untuk dukungan yang datang, kepada Bupati Langkat Terbit Rencana PA, dari masyarakat Langkat.  Dzikir dan do'....

baca selengkapnya

WAKIL BUPATI

TIORITA BR SURBAKTI, SH.
Wakil Bupati Langkat

BERITA OPD