Assalamuallaikum Wr. Wb,
Salam Sejahtera,

Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.


H. M. FAISAL HASRIMY, AP., M.AP
Pj. Bupati Langkat

  • Pemkab Langkat Tertibkan Bangunan Tanpa ...

    Bahorok, Langkat- (Diskominfo) Tim Terpadu Kabupaten Langkat bergerak menertibkan bangunan liar di Objek Wisata Bukit Lawang pada kamis (25/4/2024).  Ka. Satpol PP Langkat Dameka Putra Singarimbun menyampaikan bahwasanya bangunan tersebut berdiri tanpa izin. "Dimana sasaran dari penertiban ini adalah bangunan yang tidak memiliki izin dengan merubuhkan yang berada di kawasan pintu masuk (g....

  • Asisten Administrasi Umum Pimpin Upacara...

    Stabat, Langkat- (Diskominfo) Pj Bupati Langkat H.M.Faisal Hasrimy AP,M.AP yang di wakilkan oleh Asisten Adm Umum Musti SE,M.Si Menjadi Pembina Upacara Hari Otonomi Daerah (Otoda) XXVIIl Tahun 2024 di Jajaran Pemerintah Kabupaten Langkat bertempat di Halaman Kantor Bupati Langkat,Kamis (25/4/2024). Arahan Menteri Dalam Negeri yang di bacakan oleh Asisten Adm Umum Musti SE,M.Si  pada peringatan hari....

  • Hadiri SPM Awards 2024, Pj Bupati Langka...

    Jakarta-(Diskominfo) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) memberikan penghargaan kepada Kabupaten, Kota dan Provinsi terbaik dalam menerapkan Standar Pelayanan Minimal (SPM) pada Rabu (24/4/2024) bertempat di Hotel Bidakara Jakarta. Pj Bupati Langkat H.M. Faisal Hasrimy , AP., M.AP didampingi Asisten pemerintahan Drs. Mulyono hadir dan berharap Kabupaten Langkat masuk kategori 10 besar dalam Kategori Kabupat....

  • Pj Bupati Langkat Ingin Tunjukkan Pering...

    Stabat, Langkat-  Panitia Penyelenggara MayDay Tahun 2024 Kabupaten Langkat menjumpai Pj Bupati Langkat H. M. Faisal Hasrimy, AP., M.AP terkait persiapan menjelang Hari Buruh Internasional bertempat di Rumah Dinas Bupati Langkat pada Selasa (23/4/2024) sore. Hari Buruh Internasional Kabupaten Langkat untuk pertama kalinya diselenggarakan dengan rencana berbagai kegiatan diantaranya gerak jalan sant....

  • Pemkab Langkat Tertibkan Bangunan Tanpa Izin di Objek Wisata Bukit Lawang

  • Asisten Administrasi Umum Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah XXVII Tahun 2024 Pemkab

  • Hadiri SPM Awards 2024, Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Targetkan Langkat masuk Kate

  • Pj Bupati Langkat Ingin Tunjukkan Peringatan Hari Buruh Internasional Kabupaten Langk

BUPATI

H. M. FAISAL HASRIMY, AP., M.AP
Pj. Bupati Langkat

GPR Kominfo
STATISTIK PENGUNJUNG
  • Browser : Mozilla 5.0
  • OS : Unknown Platform
  • Dikunjungi sebanyak : 5105081 kali
BERITA TERBARU
+ INDEXS BERITA

11 April 2023 - 10:30:53 WIB

IPHI & PT LNK Berikan Bantuan Ke Kaum Dhuafa, Afandin Berterimakasih

Langkat, (Diskominfo) Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin,SH menyerahkan bantuan paket sembako ke kaum dhuafa kerjasama PD IPHI Langkat dan PT LNK, di Mesjid Nurul Huda Desa Stabat Lama Kecamatan Wam....

baca selengkapnya

09 April 2023 - 16:30:03 WIB

H-7 Lebaran Jembatan Wampu Dioperasikan, Syah Afandin Berterimakasih Ke Presiden Jokowi

Langkat, (Diskominfo) Plt.Bupati Langkat H.Syah Afandin, SH ketika melintas menuju acara PC NU di kecamatan Wampu beliau menyempatkan meninjau kesiapan jembatan Wampu, Sabtu 8 April 2023.   ....

baca selengkapnya

09 April 2023 - 16:00:04 WIB

Afandin Kagum Produksi Boomerang Langkat Dipesan 15 Negara

Langkat, (Diskominfo) Plt.Bupati Langkat H.Syah Afandin, SH hadir di PT. AVROS  ONIE  BUMERANG untuk meninjau produksi bumerang, bertempat Jln.Kelapa Sawit  lingkungan V Asrama Kelurahan Kwala B....

baca selengkapnya

09 April 2023 - 15:00:24 WIB

Plt Bupati Langkat Santuni Anak Yatim & Buka Puasa Bersama PCN

Langkat, (Diskominfo)   Plt.Bupati Langkat H.Syah Afandin, SH menghadiri Buka Puasa Bersama sekaligus Safari Ramadhan PC NU Kabupaten Langkat, di Gang Masjid Dusun BVII Desa Stabat Lama Kecamat....

baca selengkapnya

08 April 2023 - 05:09:56 WIB

Putra Langkat Ikut PON 2024, Minta Doa & Dukungan Syah Afandin

Langkat, (Diskominfo) Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin, SH menerima Silaturrahmi pemain sepak bola perwakilan Sumatera utara untuk mengikuti PON XXI Tahun 2024 yang berasal dari Kabupaten Langkat,....

baca selengkapnya

07 April 2023 - 12:00:16 WIB

KBB Langkat Laporkan Giat Safari Ramadhan Ke Syah Afandin

Langkat, (Diskominfo)   Plt Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH menerima kunjungan Kerukunan Bubuhan Banjar, di rumah dinas Bupati Langkat, Kamis 06 April 2023.   Khairidin Aw selaku sekr....

baca selengkapnya

07 April 2023 - 11:00:17 WIB

Tim Evaluasi TP PKK Provsu Kunjungi Desa Perkebunan Bukit Lawang Bahorok

Langkat, (Diskominfo) Tim Evaluasi Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Sumatera Utara melakukan kunjungan ke Desa Perkebunan Bukit Lawang Kecamatan Bahorok dalam rangka Hari Keluarga....

baca selengkapnya

06 April 2023 - 09:00:29 WIB

DPD Nasdem Langkat Apresiasi Kepemimpinan Syah Afandin, Ricky Anthony: Ini 3 Kepribadian Afandin Patut Dicontoh

Langkat, (Diskominfo) Plt Bupati Langkat H Syah Afandin SH hadiri silaturrahmi dan buka puasa bersama DPD Partai NasDem Kabupaten Langkat, di Kantor DPD Nasdem Langkat, Rabu (5/4/2023). Selain r....

baca selengkapnya