
Salam Sejahtera,
Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.
H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat
- Beranda
- Selamat datang di Website Pemerintah Kabupaten Langkat
16 Januari 2026 - 21:31:38 WIB
Ribuan Masyarakat Langkat Bersama Bupati Langkat, Hadiri Tausiyah Ustad Das’ad Latif Sambut Hari Jadi Ke-276
Stabat, Langkat - Ribuan masyarakat Kabupaten Langkat antusias menghadiri kegiatan tausiyah yang disampaikan oleh ustad kondang Das’ad Latif di Alun-Alun T. Amir Hamzah, Stabat, Jumat (16/1/202....
15 Januari 2026 - 18:13:33 WIB
Bupati Langkat Ikuti Rakor Rehabilitasi Dan Pascabencana Wilayah Sumatera
Langkat - Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH mengikuti rapat koordinasi rehabilitasi dan rekonstruksi pascabencana di wilayah Sumatera secara virtual melalui Zoom Meeting, bertempat di Langkat Co....
15 Januari 2026 - 17:04:58 WIB
Bupati Langkat Pimpin Ziarah Makam Dan Silaturahmi Sambut HUT Ke-276 Kabupaten Langkat
Langkat - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-276 Kabupaten Langkat, Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) melaksanakan ziarah m....
15 Januari 2026 - 17:03:39 WIB
Ketua TP PKK Langkat Ziarah Makam Raja-Raja Sambut HUT Ke-276 Kabupaten Langkat
Langkat - Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-276 Kabupaten Langkat, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Langkat, Ny. Hj. Endang Kurniasih Syah Afandin, melaksanakan ziarah ke makam Ra....
14 Januari 2026 - 18:05:21 WIB
Pemkab Langkat Sambut Kepedulian Muhammadiyah, Terima Bantuan Mobil Operasional Untuk Penanganan Bencana
Langkat - Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH melalui Sekretaris Daerah Kabupaten Langkat H. Amril, S.Sos., M.AP menyambut kedatangan Pengurus Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Timur di Rumah D....
13 Januari 2026 - 21:15:59 WIB
Bupati Langkat Salurkan Bantuan Pendidikan Bagi Siswa Terdampak Banjir Di Teluk Aru
Babalan, Langkat - Di bawah arahan Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH, Pemerintah Kabupaten Langkat bersama Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menyalurkan bantuan pendidikan bagi siswa dan siswi ya....
12 Januari 2026 - 20:02:51 WIB
Bupati Langkat Ikuti Rakor Dipimpin Mendagri Tito, Pemulihan Bencana Dikebut Jelang Ramadan
Medan - Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH mengikuti Rapat Koordinasi Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Provinsi Sumatera Utara yang dipimpin langsung oleh Menteri Dalam Neger....
