Assalamuallaikum Wr. Wb,
Salam Sejahtera,

Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.


H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat

  • Bupati Langkat Dorong Penguatan Akuntabi...

    Stabat, Langkat -  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH melalui Sekretaris Daerah Kabupaten Langkat, H. Amril, S.Sos, M.AP membuka kegiatan Dialog Kinerja Pra Evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) di Ruang Pola Kantor Bupati Langkat, Kamis (6/11/2025). Kegiatan ini digelar sebagai langkah strategis Pemerintah Kabupaten Langkat dalam mempersiapkan diri menghadapi evaluasi S....

  • Bupati Langkat Syah Afandin Jalin MoU de...

    Stabat, Langkat -  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH melaksanakan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dengan Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) tentang pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi, sekaligus menjalin silaturahmi dengan panitia pelaksana Muktamar Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah ke-49 yang akan digelar di Sumatera Utara tahun 2027. Kegiatan tersebut berlangsung di Rumah Dinas....

  • Bupati Syah Afandin Buka Forum Konsultas...

    Stabat, Langkat -  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH secara resmi membuka Forum Konsultasi Pelayanan Publik (KPP) terkait rencana penyelenggaraan Mall Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Langkat, yang berlangsung di Ruang Pola Kantor Bupati Langkat, Kamis (6/11/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Wakil Bupati Langkat Tiorita Br. Surbakti, SH, unsur Forkopimda, para Kepala Perangkat Daerah, perwakilan B....

  • Bupati Langkat Syah Afandin Tekankan Pen...

    Medan -  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH menegaskan pentingnya peran Corporate Social Responsibility (CSR) dalam mendukung pembangunan daerah, terutama di tengah kebijakan efisiensi anggaran yang saat ini dijalankan pemerintah. Hal itu disampaikannya saat menghadiri Forum Silaturahmi Pimpinan Perusahaan se-Kabupaten Langkat sekaligus Musyawarah Besar (Mubes) Forum CSR Kabupaten Langkat periode 2025–2027....

  • Bupati Langkat Dorong Penguatan Akuntabilitas Kinerja OPD Jelang Evaluasi SAKIP 2025

  • Bupati Langkat Syah Afandin Jalin MoU dengan UMSU, Dukung Penuh Mukhtamar Muhammadiya

  • Bupati Syah Afandin Buka Forum Konsultasi Publik Menuju Mall Pelayanan Publik Langkat

  • Bupati Langkat Syah Afandin Tekankan Pentingnya Dana CSR di Tengah Efisiensi Anggaran

BUPATI

H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat

GPR KOMDIGI
BERITA TERBARU
+ INDEXS BERITA

24 September 2016 - 17:32:07 WIB

PESTA SENI DAN BUDAYA BUKIT LAWANG DI SAMBUT MERIAH

Langkat,  (PDE) Gubernur Sumut Ir. H. T. Erynuradi, Msi membuka kegiatan Pentas Seni dan Budaya Bukit Lawang dalam rangka melestarikan kesenian dan budaya tradisional sekaligus ajang promosi wis....

baca selengkapnya

24 September 2016 - 12:41:20 WIB

Undangan Pesta Seni Dan Budaya Bukit Lawang Tahun 2016

Hari / Tanggal  :  Sabtu s/d Minggu, 24 s/d 25 September 2016 Pukul  :  09.00 Wib s/d 12.00 Wib Tempat  :  Lapangan Parkir Ob....

baca selengkapnya

23 September 2016 - 17:57:48 WIB

PEMKAB. LANGKAT UKIR PRESTASI BIDANG KETENAGAKERJAAN

Stabat,  (PDE) Pemerintah Kabupaten Langkat dibawah kepemimpinan Bupati H. Ngogesa Sitepu SH kembali ukir prestasi Nasional dibidang Ketenagakerjaan dengan meraih sertifikat ISO 9001:2015 dari ....

baca selengkapnya

23 September 2016 - 17:20:59 WIB

BUPATI LANGKAT JEMPUT JAMA’AH HAJI SAMPAI KETANGGA PESAWAT

Langkat.  (PDE) Sebanyak 349 jama’ah haji asal Kabupaten Langkat yang tergabung dalam kloter 5 hari Jumat (23/9)  kembali ketanah air dengan selamat, sekembalinya para Dhuyufurrahman ....

baca selengkapnya

23 September 2016 - 16:13:50 WIB

Kegiatan Gerak Jalan Santai

Hari / Tanggal  :  Jum'at, 23 September 2016 Pukul  :  07.00 Wib s/d Selesai Tempat  :  Lapangan Alun - alun T. Amir Hamz....

baca selengkapnya

23 September 2016 - 12:26:42 WIB

RIBUAN PESERTA GERAK JALAN MERIAHKAN HAORNAS

Stabat,  (PDE) Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-33 yang jatuh pada tanggal 23 September 2016, Pemerintah Kabupaten Langkat menyelenggarakan Gerak Jalan Santai yang diikuti ribuan peserta yang....

baca selengkapnya

22 September 2016 - 17:51:49 WIB

SYUKURAN HARI LALU LINTAS BHAYANGKARA KE-61

Medan,  (PDE) Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu SH menerima penghargaan sebagai Pembina Lalu Lintas terbaik dari Kepolisian Republik Indonesia yang diserahkan langsung oleh Kapoldasu Irjen Raden ....

baca selengkapnya

WAKIL BUPATI

TIORITA BR SURBAKTI, SH.
Wakil Bupati Langkat

BERITA OPD