Assalamuallaikum Wr. Wb,
Salam Sejahtera,

Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.


H. M. FAISAL HASRIMY, AP., M.AP
Pj. Bupati Langkat

  • Pemkab Langkat Tertibkan Bangunan Tanpa ...

    Bahorok, Langkat- (Diskominfo) Tim Terpadu Kabupaten Langkat bergerak menertibkan bangunan liar di Objek Wisata Bukit Lawang pada kamis (25/4/2024).  Ka. Satpol PP Langkat Dameka Putra Singarimbun menyampaikan bahwasanya bangunan tersebut berdiri tanpa izin. "Dimana sasaran dari penertiban ini adalah bangunan yang tidak memiliki izin dengan merubuhkan yang berada di kawasan pintu masuk (g....

  • Asisten Administrasi Umum Pimpin Upacara...

    Stabat, Langkat- (Diskominfo) Pj Bupati Langkat H.M.Faisal Hasrimy AP,M.AP yang di wakilkan oleh Asisten Adm Umum Musti SE,M.Si Menjadi Pembina Upacara Hari Otonomi Daerah (Otoda) XXVIIl Tahun 2024 di Jajaran Pemerintah Kabupaten Langkat bertempat di Halaman Kantor Bupati Langkat,Kamis (25/4/2024). Arahan Menteri Dalam Negeri yang di bacakan oleh Asisten Adm Umum Musti SE,M.Si  pada peringatan hari....

  • Hadiri SPM Awards 2024, Pj Bupati Langka...

    Jakarta-(Diskominfo) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) memberikan penghargaan kepada Kabupaten, Kota dan Provinsi terbaik dalam menerapkan Standar Pelayanan Minimal (SPM) pada Rabu (24/4/2024) bertempat di Hotel Bidakara Jakarta. Pj Bupati Langkat H.M. Faisal Hasrimy , AP., M.AP didampingi Asisten pemerintahan Drs. Mulyono hadir dan berharap Kabupaten Langkat masuk kategori 10 besar dalam Kategori Kabupat....

  • Pj Bupati Langkat Ingin Tunjukkan Pering...

    Stabat, Langkat-  Panitia Penyelenggara MayDay Tahun 2024 Kabupaten Langkat menjumpai Pj Bupati Langkat H. M. Faisal Hasrimy, AP., M.AP terkait persiapan menjelang Hari Buruh Internasional bertempat di Rumah Dinas Bupati Langkat pada Selasa (23/4/2024) sore. Hari Buruh Internasional Kabupaten Langkat untuk pertama kalinya diselenggarakan dengan rencana berbagai kegiatan diantaranya gerak jalan sant....

  • Pemkab Langkat Tertibkan Bangunan Tanpa Izin di Objek Wisata Bukit Lawang

  • Asisten Administrasi Umum Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah XXVII Tahun 2024 Pemkab

  • Hadiri SPM Awards 2024, Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Targetkan Langkat masuk Kate

  • Pj Bupati Langkat Ingin Tunjukkan Peringatan Hari Buruh Internasional Kabupaten Langk

BUPATI

H. M. FAISAL HASRIMY, AP., M.AP
Pj. Bupati Langkat

GPR Kominfo
STATISTIK PENGUNJUNG
  • Browser : Mozilla 5.0
  • OS : Unknown Platform
  • Dikunjungi sebanyak : 5106084 kali
BERITA TERBARU
+ INDEXS BERITA

21 Juni 2019 - 08:15:45 WIB

Dalami Bidang Kehumasan, SPN Poldasu Beraudesis Ke Diskominfo Langkat

Stabat,(Diskominfo) Sekolah Polisi Negara (SPN)  Poldasu Hinai melakukan kunjungan audensi ke Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Langkat, dalam rangka ke Humasan di Diskominfo....

baca selengkapnya

21 Juni 2019 - 08:12:22 WIB

Tim Saber Pungli Poldasu Gelar Sosialisasi Di Pemkab Langkat

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melalui Sekda kab Langkat dr H Indra Salahudin membuka kegiatan sosialisasi  tim Saber Pungli Poldasu dijajaran Pemkab Langkat, dengan tema up....

baca selengkapnya

18 Juni 2019 - 14:21:50 WIB

Turunkan Angka Kematian Bayi Dan Ibu Saat Bersalin , USAID Jalin Pusat Dan Sumut Berkunjung Ke Langkat

Langkat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melalui Sekdakab Langkat dr H Indra Salahudin menerima kunjungan Tim Developmental Evaluation USAID Jalin pusat dan Tim USAID Jalin Sumut, be....

baca selengkapnya

18 Juni 2019 - 08:21:44 WIB

Bahas Mandat Tugas, Pengurus MPW PP Sumut Mengunjungi Ketua MPC PP Langkat

Langkat, (Diskominfo) Ketua MPC Pemuda Pancasila (PP) Kabupaten Langkat, Terbit Rencana PA, menerima kunjungan dari pengurus MPW PP Sumut dikekediaman pribadinya, Dusun Nangka Lima, Desa Rajah Teng....

baca selengkapnya

17 Juni 2019 - 17:45:53 WIB

Pemkab Langkat Bentuk Tim Penyusun GDPK

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melalui Wakil Bupati Langkat H Syah Afandin memimpin apel gabungan Aparatur Sipil Negri (ASN) dijajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Langkat, ....

baca selengkapnya

16 Juni 2019 - 19:16:25 WIB

Kodam I/BB Gelar Rangkaian HUT Ke 69 Dipulau Kampai , Mayjen TNI MS. Fadilah Dan Terbit Rencana Santuni Ratusan Masyarakat Langkat

Langkat-   Bupati Langkat Terbit Rencana PA bersama Wakil Bupati Langkat H Syah Afandin mendampingi Pangdam I/BB Mayjen TNI MS. Fadilah beserta rombongan,  pada kegiatan Bakti Sosial dan Karya....

baca selengkapnya

14 Juni 2019 - 09:06:52 WIB

Peringati HUT Ke 69 Kodam I/BB, Pangdam I/BB Bangun 6500 Jamban Untuk Masyarakat

Binjai, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melalui Wakil Bupati Langkat H Syah Afandin, ikut menyambut kunjungan Pangdan I/BB Mayjen TNI MS Fadhilah, pada acara peletakan batu pertama pe....

baca selengkapnya

13 Juni 2019 - 15:50:38 WIB

Bupati Langkat Resmikan Masjid RSU Putri Bidadari

Langkat, (Diskominfo)   Dengan mengucapkan Bismillah, Bupati Langkat Terbit Rencana PA secara langsung meresmikan masjid Nuur Ar Radiyyah  RSU Putri Bidadari,  berlokasi di halaman RSU P....

baca selengkapnya

10 Juni 2019 - 18:49:39 WIB

Pemkab Langkat Gelar Hal Bi Halal Pasca Liburan Lebaran

Stabat, (Diskominfo) Pemerintah Kabupaten Langkat menggelar acara halal bi halal idul fitri 1440 H, dihari pertama masuk kerja, di Serambi Jentera Malay Rumah Dinas Bupati Langkat, Stabat, Senin (1....

baca selengkapnya